Belajar Pemrograman Flutter Dengan Dicoding

Belajar Dasar Pemrograman Flutter


Pelajaran Dasar Pemrograman Flutter

Aplikasi mobile merupakan bagian yang tidak dapat terlepas dari kehihupan modern saat ini. Banyak aspek kehidupan manusia saat ini terbantu dengan adanya aplikasi mobile di perangkat genggam setiap orang. Smartphone merupakan perangkat genggam yang selalu ada di sisi setiap orang dengan berbagai aplikasi mobile didalamnya. Tampilan / UI adalah lapisan terluar dari aplikasi sebagai media interaksi, mulai dari menampilkan info atau sebagai media input dari pengguna.


Sama seperti dalam perancang sebuah banguan, tampilan atau UI pada aplikasi juga melewati tahap konsep dan desain terlebih dahulu. Desain yang telah rampung perlu dieksekusi atau dibangun, disitu lah Flutter hadir sebagai alat pewujudan desain ui menjadi sebuah aplikasi yang dapat digunakan. Mulai pelajari pemgroraman Flutter demi mewujudkan desain aplikasi menjadi sitem yang dapat digunakan. Pelajari mulai dari dasar - dasar pemgrogramanya dengan klik tombol dibawah.

Belajar Flutter